Kasus Ganti Rugi Impro Camperfun: Pembelajaran Penting

Akhirnya setelah perjuangan yang cukup lama, PT. Impro Camperfun  melalui Manejemennya mulai memberikan sebagian  ganti rugi Senilai Rp.200.000.000,-. Bagaimana Ceritanya ? kita akan ulas, semoga dari kasus yang belum selesai ini jadi pembelajaran buat setiap kita. Betapa butuh kesabaran, mengikuti setiap tahapan yang seringkali menghabiskan energi, uang dan waktu tentunya, seharusnya saya gunakan waktu mengerjakan…